Hubungan Harga Diri dengan Kematangan Karier Pada Mahasiswa Akhir Program Studi Psikologi

Penulis

  • Siti Dwi Yana S Program Studi Psikologi, Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, Indonesia
  • Aniq Hudiyah Bil Haq Program Studi Psikologi, Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, Indonesia
  • Muslimin Nulipata Program Studi Psikologi, Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.52436/1.jishi.45

Kata Kunci:

Harga Diri, Kamatangan Karier, Mahasiswa Akhir

Abstrak

Banyaknya lulusan sarjana memunculkan persaingan dalam memperoleh pekerjaan, karena hal ini berkaitan dengan karier seorang individu. Perencanaan karier yang sudah disiapkan dengan matang akan mendorong individu untuk berusaha menggapai karier yang diinginkan sesuai dengan kemampuan, minat dan bakat yang dimiliki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara harga diri dengan kematangan karier pada mahasiswa tingkat akhir Program Studi Psikologi. Hipotesis yang diajukan pada penelitian ini adalah adanya hubungan harga diri dengan kematangan karier pada mahasiswa tingkat akhir Program Studi Psikologi. Subjek penelitian adalah mahasiswa aktif semester akhir pada Program Studi Psikologi Universitas di Samarinda yang berusia 20-30 tahun dengan jumlah 70 orang. Metode pengumpulan data dengan menggunakan metode skala yaitu skala harga diri dan skala kematangan karier. Jenis penelitian yakni penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling dan teknik analisis data menggunakan korelasi product moment. Hasil uji korelasi antara variabel harga diri dengan kematangan karier diperoleh nilai rxy (0,769) dengan p= 0,000 (p<0,05). Berdasarkan hasil analisis data pada penelitian disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara harga diri dengan kematangan karier.

Referensi

Agoes, D. (2004). Psikologi Perkembangan Remaja. Bogor Selatan: Ghalia Indonesia.

Ainayya, S. P., & Herdajani, F. (2021). Hubungan harga diri dan dukungan orang tua dengan kematangan Karier pada mah asiswa tingkat akhir jurusan komunikasi angkatan 2016 di Universitas “X” Jakarta. 5(2), 40–46.

Amy. (2015). Hubungan Antara Harga Diri dengan Kematangan Karier pada Mahasiswa kelas XI Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 2 Depok, Sleman, Yogyakarta. Skripsi. Fakultas Bimbingan dan Konseling. Universitas Negeri Yogyakarta

Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Azwar, S. (2012). Metode penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Centi. P. J. (2004). Mengapa Rendah Diri. Alih bahasa: A.M Hardjana. Yogyakarta: Kanisius.

Chapman, M.; Balabanov, R.; Bischoff, C; Dean, H.; Denyer, D; Jesten, B.; Johns, C.; & Politano, C. (1994). The Primary Program: A Framework for Teaching Education. Manual Programme. Bristish Columbia Ministry of Education.

Deddy S. (2017). Mencari solusi rendahnya serapan tenaga kerja sarjana kita Diunduh dari https://student.cnnindonesia.com/edukasi/20171026151125-445-251298 tanggal 27 November 2022.

Dewi, Y. K., & Nugroho, A. A. (2013). Hubungan Antara Harga Diri Dan Motivasi Berprestasi Dengan Kematangan Karier Pada Mahasiswa Kelas XI SMK Negeri 3 Surakarta. Jurnal Ilmiah Psikologi Candrajiwa, 2(1).

Gazaniga, dkk. (2007). Psychologycal Science (second edition). United States: Candian.

Indriyani, K. S. (2020). Kematangan Karier pada mahasiswa. Skripsi. Universitas muhammadiyah malang 2020. Malang.

Lutan, R (2003). Positive-Self-Esteem. Diunduh dari http:/www.positive-selfesteem-self- esteem-yang-sehat.pdf.com tanggal 29 Agustus 2022.

McIntosh, P.I. (2000). Life career Development: Implications for school counselors. Education, 120(4), 621-625. http://search.proquest.com/openview/ 5df33a2135ad240b9fab8e5369fe1b81/1?pq-origsite=gscholar.

Hervy, P. (2015). Hubungan Antara Efikasi Diri dengan Kematangan Karier pada Mahasiswa S1 Tingkat Akhir di beberapa Perguruan Tinggi di Yogyakarta. Skripsi. Universitas Sanata Dharma.

Hurlock, E. B. (1990). Psikologi Perkembangan: Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Alih Bahasa: Soedjarwo dan Iswidayanti. Jakarta: Erlangga.

Park, C. J., Rottinghaus, P. J., Wang, Z., Zhang, T., Falk, N. A., & Ko, S. J. (2019). Measurement invariance of the career futures inventory–revised across general and client samples. Journal of Career Assessment, 27, 711–725.

Purnasari, K. D., & Abdullah, S. M. (2018). Harga Diri Dan Kematangan Karier Pada Mahasiswa Tingkat Akhir. Insight: Jurnal Ilmiah Psikologi, 20(1), 51-68.

Sari, F. U. (2021). Hubungan Antara Harga Diri Dan Dukungan Orang Tua Dengan Kematangan Karier Pada Mahasiswa Hukum Keluarga Di Uin Raden Intan Lampung (Doctoral Dissertation, Uin Raden Intan Lampung).

Savickas, M.L (2001). A Developmental Perspective on Vocational Behaviour Career Pattern, Salience, and Themes. International Journal for Educational and Vocational Guidance, 1, 49-57.

Silalahi, V. (2009). Hubungan Locus of Control dengan Perilaku Kesehatan Pada Masyarakat Perdesaan. Skripsi. Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara.

Statistik, B. P. (2021). Pengangguran Terbuka Menurut Pendidikan Tertinggi yang Ditamatkan Agustus 2021. Diunduh dari: https://www.bps.go.id/statictable/2009/04/16/972/pengangguran-terbuka-menurut-pendidikan-tertinggi-yang-ditamatkan-1986---2021.html tanggal, 03 Maret 2022.

Statistika, B. P. (2021). Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT). Diunduh dari https://www.bps.go.id/pressrelease/2021/11/05/1816/agustus-2021--tingkat-pengangguran-terbuka--tpt--sebesar-6-49-persen.html tanggal 03 Maret 2022.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitan kuantitatif dan kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Super, D. (1990). A life-span, life-space to career development. In D. Brown & L. Brooks (Ed.), career choice and development: Applying contemporary theories to practice (2nd ed., pp. 197–261). San Fransisco: Jossey-Bass.

Supreet, K., & Mamta, J. (2018). Career maturity of students with visual impairment in relation to their self efficacy and self advocacy. Journal of Social Sciences, 1430.

Syamsuddin, A. R. & Damaianti, V. S., (2011). Metode penelitian pendidikan bahasa. Remaja Rosdakarya. Bandung.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-12-31

Cara Mengutip

Yana S, S. D., Bil Haq, A. H., & Nulipata, M. (2022). Hubungan Harga Diri dengan Kematangan Karier Pada Mahasiswa Akhir Program Studi Psikologi. Jurnal Ilmu Sosial Humaniora Indonesia, 2(2). https://doi.org/10.52436/1.jishi.45